Aplikasi Untuk Menggandakan Whatsapp Agar Bisa Login 2 Akun

Tekkun

Aplikasi untuk menggandakan Whatsapp di Android menjadi tren baru atas maraknya bisnis jual beli online. Whatsapp menjelma sebagai ladang transaksi yang simpel dan memadai.

Menjawab popularitas Whatsapp sebagai media transaksi dan sarana komunikasi pribadi, beberapa pihak membuat inovasi baru. Dengan teknologi perangkat lunak, seseorang dapat menggandakan aplikasi Whatsapp mereka dalam satu perangkat.

Dengan begitu, penjual dapat membedakan Whatsapp pribadi dengan Whatsapp bisnis mereka.

Daftar Aplikasi Clone Whatsapp Terbaik Agar Bisa Login Banyak Akun

Aplikasi multi Akun WA kini bisa kamu dapatkan melalui Play Store ataupun App Store. Bahkan, tidak jarang beberapa aplikasi tersebut juga tidak berbayar. Penasaran, aplikasi apa sajakah itu?

WhatsClone

Aplikasi Untuk Menggandakan Whatsapp Agar Bisa Login 2 Akun 2023

Fiturnya:

  • Sinkronisasi percakapan berupa foto, video, maupun audio ke perangkat lain;
  • Fitur pendownloadan status teman dalam satu kali klik;
  • Memasang satu Akun ke banyak perangkat.

Aplikasi clone Whatsapp yang pertama ialah WhatsClone. Sejak kemunculan pertama pada 11 Januari 2019, WhatsClone telah berhasil mendapatkan lebih dari 5 juta downloadan.

Seluruh fitur dan layanan dalam aplikasi ini bisa kamu akses secara gratis. Tampilan iklan yang kadang kala muncul pun bisa kamu lewatkan menjadi beberapa detik saja.

Sebagai aplikasi dengan fitur lengkap, WhatsClone memiliki ukuran yang sangat minimalis yaitu 5,35 MB. Dengan demikian, aplikasi ini sangat ramah dengan tipe HP apapun.

Download : firebreak.whatsclonemessenger

Clone App untuk Whatsapp Web

Fiturnya:

  • Tindakan kloning mudah dan cepat dengan memanfaatkan teknologi QR code;
  • Back-up percakapan, media, maupun dokumen dengan sekali klik;
  • Fitur pembersihan file yang lama tidak difungsikan.

Aplikasi clone WA di HP Android ini memiliki banyak keistimewaan daripada aplikasi serupa yang lain. Pengguna tidak perlu membuat Akun maupun mendaftar dahulu untuk menyambungkan aplikasi Whatsapp ke versi web.

Clone App juga memiliki utilitas keamanan yang ketat. Dengan fitur ini, pengguna dapat menyembunyikan icon aplikasi cloning di tempat yang tidak dapat diakses oleh pengguna lain.

Oleh karena itu, tidak heran jika banyak orang memilih aplikasi Clone App. Pasalnya, kloning WA tidak terdeteksi 100% di sini.

Clone App hadir dengan dua jenis fitur yaitu gratis dan premium. Harga berlangganan di aplikasi ini cukup terjangkau yakni 29.000 saja per-item.

Download: com.kuotareguler.wacloneapp

Whats Clone App

Aplikasi Untuk Menggandakan Whatsapp Agar Bisa Login 2 Akun 2023

Fiturnya:

  • Kompatibel untuk tindakan cloning segala aplikasi, Whatsapp maupun game;
  • Bisa login 2 Akun WA maupun aplikasi-aplikasi lain seperti Line, Instagram, Messenger, Facebook, dan lain-lain;
  • Tidak ada batasan jumlah cloning.

Clone Whatsapp kini sangat mudah dengan aplikasi Whats Clone App. Pihak developer memberikan keterangan sangat lengkap terkait aplikasi ini di ulasan Play Store mereka.

Aplikasi agar bisa pakai 2 Whatsapp ini juga terkenal sangat user friendly. Oleh karena itu, cocok sebagai media bagi kamu yang sedang membangun bisnis penjualan berbasis online.

Download: mochat.multiple.parallel.whatsclone

Ruang Ganda

Aplikasi Untuk Menggandakan Whatsapp Agar Bisa Login 2 Akun 2023

Fiturnya:

  • Tidak hanya memungkinkan bisa login 2 Akun WA, namun pengelolaan data keduanya juga memiliki ruang berbeda;
  • Area privasi yang ketat;
  • Desain aplikasi yang minimalis.

Aplikasi agar bisa pakai 2 Whatsapp yang terakhir ialah Ruang Ganda. Cocok bagi kamu yang harus mengatur banyak data dari dua aplikasi sama.

Ruang Ganda memiliki desain khusus yang cocok bagi para profesional. Fitur unggulan aplikasi ini terletak pada upaya pengolahan data aplikasi terpisah, sehingga memudahkan pengguna untuk mengaksesnya.

Dengan pelayanan maksimal dan kompleks, tampilan aplikasi ini justru sangat ringan. Warna hijau muda sebagai dasar membuat mata menjadi nyaman dalam mengoperasikan aplikasi.

Kamu juga bisa memanfaatkan fitur-fitur premium dari aplikasi ini. Adapun biaya berlangganan berkisar pada nominal 39.000 hingga 139.000 rupiah.

Downlaod: .ludashi.dualspace

Aplikasi clone WA di HP Android pada dasarnya memiliki banyak sekali fungsi. Bukan hanya untuk jual beli, namun juga bisa kamu manfaatkan untuk aktivitas daring.