Aplikasi Untuk Pemetaan Pikiran di HP Android Gratis

Aplikasi mind mapping online menjadi Aplikasi favorit bagi para pelajar hingga pekerja. Untuk perusahaan bahkan tidak sedikit yang sudah menggunakannya. Karena dengan mind map membuat pemetaan dan penjelasan dapat dengan mudah audien pahami.

Selain itu, penggunaan mind map menunjukkan tingkat produktivitas dan kreativitas seseorang. Media ini pada mulanya hanya mampu digunakan oleh seseorang yang memiliki skill. Berbeda dengan saat ini, hampir semua orang bisa membuatnya.

Perkembangan teknologi memang membawa dampak positif, utamanya dalam bidang pendidikan dan bisnis. Aplikasi mind map juga demikian adanya. Pemetaan Pikiran melalui Peta konsep menjadikan pekerjaan lebih efisien, terstruktur dan tentunya cepat selesai.

Daftar Aplikasi Mind Mapping Gratis untuk Android

Aplikasi mind map mulai menjamur seiring masyarakat mulai mengetahui manfaat media ini. Dari banyaknya Aplikasi terkait, tidak semua memenuhi kriteria dan terpercaya. Berikut ini daftar aplikasi mind map terpercaya yang bisa kamu gunakan.

miMind

Aplikasi Untuk Pemetaan Pikiran Di Hp Android Gratis 2023

Fiturnya:

  • User friendly dan mudah penggunaanya
  • Bisa export ke jenis format apapun
  • Tidak ada watermark dan iklan

Aplikasi mind map pertama dengan fitur menarik yang melingkupinya. Tersedia template mind mapping yang bisa kamu pilih sesuai kebutuhan. Ada fitur diagram, design, menambah gambar, memo dan audio. Banyak sekali kan fiturnya!

Agar bisa mengaksesnya, perlu mengeluarkan kocek yang tergolong cukup murah, hanya sekitar Rp29 ribu. Setelah mind map sudah jadi, pengguna bisa menyimpannya ke banyak jenis format. Seperti PDF, XML, Text, JPG, JPEG, PNG, dan Bitmap.

Download: cryptobees.mimind

Xmind

Aplikasi Untuk Pemetaan Pikiran Di Hp Android Gratis 2023
  • Interface menarik
  • Tersedia 16 tema dan 10 background terbaik
  • Bekerja dengan cepat

Xmind merupakan aplikasi untuk menggambarkan Pikiran selanjutnya dengan fitur tidak kalah menarik. Memiliki koleksi 16 tema dan 10 background yang bisa kamu gunakan dengan mudah. pengguna dapat meng-export langsung ke media Power Point dan Keynote.

Kemampuan pembuatan mind map yang termasuk cepat, membuat pekerjaan bisa menjadi praktis dan efisien. Aplikasi ini bebas pengguna akses secara gratis, sehingga cocok untuk olshop dan kepentingan pribadi.

Download: .xmind.doughnut

Orbit Mind

Aplikasi Untuk Pemetaan Pikiran Di Hp Android Gratis 2023

Fiturnya:

  • Terdapat fungsi dasar pembuatan desain dan teks
  • Export ke jenis file apapun
  • Ringan dan gratis

Untuk merekayasa Pikiran, juga dapat melalui media mind map menggunakan Orbit Mind. Salah satu Aplikasi yang cukup menarik dan membantu. Terlebih ukuranya sangat ringan, jadi tidak akan memakan banyak kapasitas memori.

Mind mapping offline yang hasilnya dapat langsung pengguna export ke dalam jenis file apapun. Sebagai freelancer dapat menggunakan aplikasi ringan ini. Apalagi fungsi dasar yang lengkap, seperti memotong, mengganti warna, dan undo/redo.

Download: achr.mindmap

Mindomo

Aplikasi Untuk Pemetaan Pikiran Di Hp Android Gratis 2023

Fitur:

  • Gratis menikmati semua fiturnya tanpa batas
  • Dapat berfungsi secara offline
  • Pilihan template menarik

Aplikasi terakhir yang bisa kamu gunakan untuk membuat mind map adalah Mindomo. Aplikasi ini populer karena penggunaanya sangat mudah dan tersedia contoh mind mapping yang menarik. Walaupun tergolong berat ukurannya, namun hasilnya tidak kalah berkualitas.

Kabar baiknya, aplikasi ini kompatibel merk HP Xiaomi, Oppo, Vivo, Samsung, Sony, LG, Nokia, Htc, Oneplus, Zte, Mito, Advan dan merk HP lainnya. Serta cocok untuk UMKM, UKM dan organisasi hingga untuk kegiatan sehari-hari bisa menggunakan aplikasi ini.

Download: .Mindomo

Pentingnya aplikasi mind map sejalan dengan kebutuhan masyarakat akan Aplikasi ini. Masing-masing aplikasi memiliki fungsi dan fitur berbeda, tinggal kamu memilih yang mana. Uraian tentang aplikasi mind mapping online, semoga bermanfaat.