Aplikasi Tanya Jawab Soal Pelajaran

Semakin berkembangnya teknologi, banyak perusahaan yang menciptakan aplikasi berbasis pendidikan. Aplikasi ini sangat berguna khususnya di era modern seperti sekarang ini.

Siswa juga membutuhkan metode pembelajaran yang lebih modern, salah satunya aplikasi tanya jawab soal Pelajaran.

Apa forum tanya jawab soal Pelajaran yang paling dibutuhkan siswa? Tentu saja forum atau aplikasi tanya jawab yang paling dibutuhkan adalah yang lengkap dan memiliki Jawaban dengan penjelasan yang ringkas.

Daftar Forum Tanya Jawab Pelajaran di Hp Paling Laris

Aplikasi tanya jawab yang dibutuhkan siswa haruslah lengkap dengan semua mata Pelajaran. Para siswa yang kebingungan menjawab soal kadang juga tidak tahu harus bertanya kepada siapa.

Apalagi dimulai nya serba online, rasanya aplikasi tanya jawab seputar Pelajaran Sekolah sangat dibutuhkan siswa untuk membantu menjawab berbagai soal Pelajaran.

Berikut ini beberapa daftar forum atau aplikasi yang biasa digunakan siswa untuk menanyakan materi pembelajaran:

Ruangguru

Fiturnya:

  • Tanya jawab sama guru
  • Bebas pilih mata Pelajaran
  • Try Out Berkala

Aplikasi yang didevelop oleh ruangguru.com ini dinilai lebih praktis untuk digunakan siswa. Semua siswa SD, SMP, SMK, SMA, Kuliah, Madrasah, dsb bisa menggunakan aplikasi ini dengan tujuannya masing-masing.

Di aplikasi ini kamu bisa menikmati semua fitur pendidikan. Mulai dari tanya jawab sama dosen, guru bahkan konseling gratis dengan tutor.

Ruangguru menjadi platform belajar daring siswa yang saat ini paling laris digunakan di Indonesia. Hal ini dikarenakan Ruangguru memiliki fitur pendidikan yang mampu memenuhi kebutuhan siswa.

Mulai dari bimbel online yang bisa kamu save videonya dan ditonton secara berulang agar semakin memahami materi. Matematika, fisika, kimia, agama dan Pelajaran lainnya selalu menjadi topic hangat yang ditanyakan oleh para siswa.

Ruangguru adalah aplikasi berbayar yang cukup murah untuk memenuhi kebutuhan pendidikan siswa. Kamu bisa menikmati semua fiturnya dalam beberapa pilihan paket belajar.

Download: com.ruangguru.livestudent

Brainly

Fitur:

  • Tanya jawab sama guru
  • Semua mata Pelajaran ada

Forum tanya jawab Pelajaran di hp berikutnya yang paling banyak digunakan oleh siswa di Indonesia adalah Brainly. Disini kamu bisa mendapatkan Jawaban soal dengan sangat cepat.

Kamu bisa tanya jawab sama dosen ataupun tutor yang ahli dalam bidangnya. Semua Jawaban sudah ter verifikasi oleh tim ahli dari aplikasi ini.

Mulai dari Pelajaran Sekolah sampai Pelajaran kuliah bisa kamu tanyakan di aplikasi ini. Semua aktivitas kamu dan pertanyaan yang diajukan bisa dipantau secara real time.

Selain mendapatkan Jawaban, kamu juga bisa memberikan Jawaban jika ada orang lain yang bertanya pada forum tertentu. Nantinya Jawaban kamu akan diverifikasi terlebih dahulu oleh tim tutor.

Download: co.brainly

Quora

Aplikasi Tanya Jawab Soal Pelajaran 2023

Fiturnya:

  • Fitur tanya jawab dengan berbagai pilihan konten menarik
  • Fitur akun anonim

Selain bisa bertanya seputar topic terkini, di aplikasi Quora kamu juga bisa mengajukan pertanyaan seputar Pelajaran kuliah dan Pelajaran Sekolah.

Di Forum ini kamu bisa mengajukan pertanyaan sekaligus menjawab pertanyaan orang lain. Disini kamu akan menemukan banyak orang kredibel yang memiliki pengetahuan cukup luas.

Tak hanya seputar Pelajaran Sekolah, kamu bisa membaca berbagai pertanyaan berkualitas yang dibuat oleh orang-orang tertentu.

Quora juga memiliki ruang belajar yang lebih luas. Ruang belajar ini adalah komunitas online yang berisi orang-orang dengan bakat dan minat yang sama. Tentu saja aplikasi ini bisa kamu gunakan secara gratis dengan berbagai fitur menarik lainnya.

Download: com.quora.android

Kaskus

Fitur:

  • Fitur membuat thread dengan emoticon yang menarik
  • Bisa dapat feedback berupa cendol.
  • Memiliki banyak sub-genre yang bisa dilihat

Kaskus merupakan sebuah forum legend yang sampai saat ini masih berdiri. Kaskus sudah merambah ke mobile yang aplikasi-nya bisa di download di google play store.

Di Kaskus kita juga bisa menanyakan seputar Pelajaran yang kita tidak ketahui. Akan tetapi, penjawab di sini adalah penjawab yang memiliki latar belakang yang berbeda-beda.

Mereka akan membantu menjawab Pelajaran kamu yang sedang kesulitan.

Di sini juga kita bisa menanyakan seputar masalah teknologi dan curhat.

Download: com.kaskus.android

Baca juga: aplikasi untuk menjawab soal Pelajaran.

Demikian beberapa aplikasi tanya jawab soal Pelajaran yang bisa didownload saat ketika kesulitan dalam mengerjakan soal yang sulit.