Aplikasi untuk Mempercepat Download di PC

Hadirnya aplikasi untuk mempercepat Download bisa sangat membantu banyak orang. Pasalnya, banyak orang yang menginginkan untuk dapat menDownload sesuatu dengan cepat. Akan tetapi, kadang yang terjadi malah sebaliknya.

Selain itu, aplikasi yang bisa melanjutkan Download jika internet mati juga sangat dibutuhkan. Biasanya proses penDownloadan yang hampir selesai, namun listrik mati. Akhirnya harus mengulang proses sedari awal lagi, bikin jengkel kan?

Membutuhkan aplikasi khusus untuk Download file kapasitas besar, agar tidak lemot. Tentunya aplikasi yang bukan hanya bisa berfungsi pada hp saja, namun juga untuk di laptop, komputer, notebook.

Aplikasi yang Bisa Download Cepat di 2023

Banyak aplikasi untuk mempercepat Download video Youtube, Facebook, Twitter, Instagram, Tiktok dan media sosial lainnya. Khusus perangkat hp kamu dapat menDownload lewat layanan Play Store atau App Store.

Walaupun begitu, juga harus tetap berhati-hati dan waspada untuk memilih aplikasi yang aman dan terpercaya. Simak daftar aplikasi yang bisa menDownload cepat dan bisa melanjutkan Download jika internet mati.

Internet Download Manager

Aplikasi Untuk Mempercepat Download Di Pc 2023

Fiturnya:

  • Terbukti bisa menDownload dengan cepat;
  • Mendukung semua jenis browser;
  • Tampilan interface bisa diatur sesuka hati.

Internet Download Manager atau yang biasa disebut IDM, merupakan aplikasi populer untuk menDownload cepat. Cocok untuk mahasiswa dan pelajar yang hendak menDownload bahan pelajaran atau sesuatu lainnya.

Ajaibnya, aplikasi ini bisa resume Download jika PC mati. Jadi, kamu tidak perlu khawatir saat tengah-tengah proses menDownload dan tiba-tiba listrik mati. Terlebih lagi IDM bebas akses oleh siapapun secara gratis.

Download: https://www.internetDownloadmanager.com/

Free Download Manager

Aplikasi Untuk Mempercepat Download Di Pc 2023

Fiturnya:

  • Tersedia dalam beberapa bahasa;
  • Free Download dan akses;
  • Dapat digunakan melalui perangkat apapun.

Menarik! satu kata yang cocok disematkan pada aplikasi Free Download Manager. Banyak fitur yang ditawarkan di dalam aplikasi ini. Mulai dari proses penyimpanan yang cepat dan aman, serta mendukung hampir semua jenis perangkat.

Saking cepatnya, penggunaan FDM sangat diRekomendasikan untuk Download di cloud storage seperti Google Drive, Dropbox, Mega, dll. Tidak heran kalau biasa digunakan untuk perusahaan yang sering melakukan penDownloadan data besar.

Walaupun fiturnya super lengkap, FDM juga memberikan fasilitas kepada penggunanya, berupa akses gratis.

Download: https://www.freeDownloadmanager.org/

Ninja Download Manager

Aplikasi Untuk Mempercepat Download Di Pc 2023

Fiturnya:

  • Terdapat pilihan menu Download later;
  • Kemampuan menDownload dalam jumlah banyak;
  • Kontrol kecepatan Download.

Beberapa orang mungkin asing dengan aplikasi Ninja Download Manager (NJM). Padahal fitur di dalamnya tergolong lengkap dan unik. Aplikasi yang menggunakan icon ninja tersebut juga tersedia dalam versi premium atau berbayar.

Meskipun berbayar, biaya yang ditawarkan cukup murah. Uniknya, pengguna dapat mengatur kecepatan penDownloadan, baik melalui koneksi internet Wi-Fi, hotspot dan modem.

Download: https://ninjaDownloadmanager.com/

Migmigi

Aplikasi Untuk Mempercepat Download Di Pc 2023

Fiturnya:

  • Mendukung jenis browser apapun;
  • Tidak ada batasan jumlah Download;
  • Bisa membuat jadwal penDownloadan.

Aplikasi terakhir yang diRekomendasikan untukmu, yaitu Migmigi Download Manager. Pengguna tidak perlu risau dengan batas jumlah Download, sebab aplikasi ini tidak memberikan batasan data maksimal penDownloadan.

Kamu bisa menggunakan Migmigi untuk mempercepat di Google Chrome, Mozilla Firefox, Opera, Uc Browser dan browser lainnya. Sangat diRekomendasikan untuk UMKM, UKM dan organisasi.

Migmigi memiliki layanan gratis dan berbayar, tinggal pengguna menentukan akan pilih yang mana. Karena, masing-masing layanan memiliki tawaran fitur berbeda.

Download: https://migmigi.com/

Adanya aplikasi yang mampu mempercepat proses penDownloadan sangatlah bermanfaat. Terlebih sudah banyak ragamnya dengan berbagai fitur lengkap.

Beberapa uraian tentang aplikasi untuk mempercepat Download di atas bisa menjadi bahan pertimbangan sebelum kamu menDownloadnya.