Cara Membuat Watermark Bergambar dan Tulisan di File PDF

Tekkun

Watermark berguna untuk mengetahui darimana sumber file tersebut berasal.

File PDF bisa diberi watermark di dalamnya baik itu berbentuk ttulisan maupun gambar foto.

Lalu bagaimana cara membuat watermark di file yang berformat .PDF?

Cara Membuat Watermark Bergambar Dan Tulisan Di File Pdf 2023

Kita perlu menggunakan aplikasi pembuat watermark PDF untuk bisa membuatnya.

Aplikasi ini akan secara otomatis menempelkan watermark ke dalam dokumen PDF.

Cara Memberi Watermark di PDF Secara Gratis Lewat Laptop-PC

Cara Membuat Watermark Bergambar Dan Tulisan Di File Pdf 2023
  1. Install dan buka aplikasi Batch:PDF Watermark
  2. Pada bagian no.1, klik add files, jika file PDF hanya satu saja yang ingin di-watermark namun jika file tersebut lebih dari satu klik add folder
  3. Pada bagian no.2, set output folder untuk mengatur letak file PDF jika file tersebut sudah diberi watermark
Cara Membuat Watermark Bergambar Dan Tulisan Di File Pdf 2023
  1. Lalu setelah file PDF di masukan sekarang ke bagian no.3 untuk melihat tinjauan agar memudahkan mengatur dan menyesuaikan. Untuk menyesuikan silahkan ke bagian no.4 hingga sampai no. 9
  2. Jika sudah semua sekarang klik Start Processing di bagian no. 10 untuk menempelkan watermark tersebut ke file PDF

Demikian bagaimana cara memberi watermark di file PDF baik itu untuk wtermark bergambar maupun watermark berbentuk tulisan.

Dengan begini kita telah menghemat waktu dan biaya karena telah memakai aplikasi gratis dan otomatis watermark akan tertempel di dokumen PDF.

Apakah aplikasi ini bisa memakai watermark bergambar?

Tentu saja bisa.

Pada bagian no. 4, di situ ada dua pilihan text watermark dan image watermark.

Jika ingin memilih watermark yang bergambar silahkan pilih image watermark.

Apakah aplikasi pembuat watermark PDF ini gratis?

Iya gratis selamanya.

Jadi selain hemat waktu kita juga hemat biaya.

Apakah aplikasi ini dapat memberi watermark sekaligus ke banyak foto?

Dengan aplikasi windows yang satu ini, kita bisa memberikan sekaligus banyak watermark pada foto.

Jadi fiturnya seperti aplikasi berbayar.

Apakah watermark di PDF ini bisa dihilangkan?

Bisa. Untuk menghilangkannya maka ikuti cara menghilangkan watermark di PDF tanpa aplikasi.

Dengan ini kita tidak perlu kawatir lagi untuk memberi watermark di PDF karena sudah ada cara menghilangkannya.