Aplikasi Edit Foto Kepala Jadi Besar

Apa itu karikatur? Karikatur merupakan salah satu style gambar yang penggambarannya melebih-lebihkan sebuah objek.

Salah satu ciri karikatur adalah kepala menjadi besar. Biasanya karikatur ini sering muncul di media politik.

Saat ini untuk membuat karikatur kepala besar bisa dilakukan hanya lewat aplikasi edit foto saja. Aplikasi edit foto ini, terdapat fitur untuk mengedit kepala menjadi besar.

Aplikasi Edit Foto Untuk Mengubah Kepala Menjadi Besar di Hp Android

Edit foto wajah menjadi kepala besar ini cara menggunakannya pun simpel hanya memasukan foto anda kemudian otomatis aplikasi akan mengubah wajah anda menjadi kepala besar.

Berikut aplikasi edit foto kepala besar yang hasilnya bagus:

Karikatur Dari Foto Anda – Nachosware Prank Games

Fiturnya:

  • Karikatur untuk wajah pria dan wanita
  • Mengubah foto menjadi kartun favorit
  • Tersedia berbagai filter artistic yang lucu

Perlu diketahui bahwa aplikasi ini tersedia bagi semua perangkat. Melalui aplikasi ini maka bisa dengan mudah dan cepat untuk membuat karikatur foto. Misalnya jika ingin membuat kepala jadi besar maka bisa memanfaatkan fitur yang ada sehingga membuat gambar menjadi lebih unik dan menarik.

Aplikasi ini tersedia free di Playstore untuk membuat karikatur secara otomatis menggunakan filter yang lucu. Selain itu juga bisa mengubah menjadi wajah binatang seperti anjing, kucing, dan lain-lain.

Semua filter artistic kartun dengan kepala besar yang ada bisa didapatkan secara gratis. Hasil editing foto juga bisa dibagikan melalui sosial media untuk meme atau gif.

Download: caricam.caricature.photo

Photo Wrap – PWA STUDIO

Fiturnya:

  • Membuat animasi wraps menjadi gif
  • Edit foto lebih detail dengan pinch zoom
  • Hasil gambar dengan resolusi tinggi

Aplikasi ini juga bisa membuat kepala jadi besar seperti gambar karikatur. Para pengguna bisa mendapatkan aplikasi ini secara gratis melalui Playstore. Hasil editing foto menjadi gif bisa dibagikan melalui sosial media kepada teman-teman.

Caranya sangat mudah karena hanya perlu mengambil foto selfie lalu edit foto kepala besar maupun model lainnya dengan hasil yang berkualitas. Bisa juga memilih langsung foto dari galeri untuk diedit.

Melalui aplikasi ini maka edit foto untuk membuat lekuk wajah, merenggangkan lengan, membuat gemuk atau kurus sangatlah mudah.

Apalagi aplikasi ini menggunakan pinch zoom, sehingga hasil editing lebih detail. Aplikasi ini merupakan aplikasi edit foto kepala jadi besar atau model karikatur lainnya yang unik.

Download: hu.tonuzaba.android

Karikatur Photo Maker – Eyebird

Aplikasi Edit Foto Kepala Jadi Besar 2023

Fiturnya:

  • Mengubah foto menjadi karikatur kepala besar badan kecil
  • Ambil foto langsung dari kamera atau galeri
  • Hasil editing resolusi tinggi

Editing foto di HP Android menjadi lebih mudah karena adanya aplikasi Karikatur Photo Maker. Kamu akan terlihat seperti designer karikatur profesional karena bisa dengan mudah edit foto menjadi kepala besar dalam hitungan menit. Aplikasi edit foto kepala jadi besar ini sudah tersedia untuk semua perangkat.

Hasil editing gambar kemudian bisa dibagikan melalui sosial media seperti Twitter, Facebook, dan lain sebagainya untuk hiburan. Melalui aplikasi ini setiap orang bisa lebih mudah untuk berkreasi membuat foto mereka dan keluarga menjadi lebih menarik dengan model karikatur.

Download: com.Eyebird.PhotoIntoCaricature

Artist AI Caricature – Fromscratch

Aplikasi Edit Foto Kepala Jadi Besar 2023

Fiturnya:

  • Edit foto kepala besar
  • Tersedia karikatur untuk wajah pria dan wanita
  • Filter artistic lucu untuk karikatur otomatis

Dengan menggunakan aplikasi ini maka akan lebih mudah untuk mengedit kepala jadi besar layaknya model karikatur.

Tambahkan filter artistic foto untuk membuat gambar karikatur menjadi lebih menarik. Dengan hadirnya aplikasi ini maka setiap orang bisa menjadi desainer karikatur profesional untuk berkreasi membuat foto menjadi kartun dengan kepala besar.

Uniknya lagi, hasil editing gambar pada aplikasi ini bisa dibuat gif atau meme lucu di sosial media. Caranya sangat mudah karena tinggal klik tombol bagikan untuk membagikannya kepada teman-teman di sosial media.

Aplikasi ini sudah didownload oleh banyak pengguna di perangkat mereka. Dapatkan pengalaman edit foto karikatur yang seru dengan berbagai aplikasi edit foto di Playstore.

Download: com.fromscratch.caricature

Itulah beberapa aplikasi untuk edit foto karikatur dengan mudah dan cepat. Beberapa aplikasi tersebut dapat didownload melalui Play store di berbagai perangkat. Mulailah berkreasi menciptakan foto yang unik.